An urban legend, urban myth, urban tale, or contemporary legend, is a form of modern folklore consisting of stories usually believed by their tellers to be true. As with all folklore and mythology, the designation suggests nothing about the story's truth or falsehood, but merely that it is in circulation, exhibits variation over time, and carries some significance that motivates the community in preserving and propagating it.

Soap Sally

| Sunday, January 16, 2011 | |
Cerita yang berasal dari Georgia. Di tahun 1950-an, ada seorang wanita bernama Sally yang selalu berpakaian serba hitam dan bekerja sebagai pembuat sabun. Kabarnya, dia suka membunuh anak-anak dan menggunakan lemak mereka untuk membuat sabun.

Setelah Sally meninggal, katanya dia akan mengunjungi anak-anak nakal dalam mimpi mereka. Jika si anak tidak berhasil terbangun sebelum Sally menangkapnya, si anak akan meninggal keesokan harinya.

Beberapa hari setelah si anak meninggal, Soap Sally akan terlihat di sekitaran rumahnya, membawa sebuah tas penuh berisi sabun buatannya.

Kayak wewe gombel di Indo gitu, cerita ini juga dipake buat menakuti anak-anak bandel.

0 comments:

Post a Comment

Blog Archive