An urban legend, urban myth, urban tale, or contemporary legend, is a form of modern folklore consisting of stories usually believed by their tellers to be true. As with all folklore and mythology, the designation suggests nothing about the story's truth or falsehood, but merely that it is in circulation, exhibits variation over time, and carries some significance that motivates the community in preserving and propagating it.

Buried Alive

| Monday, January 17, 2011 | |
Kisah ini kabarnya berasal dari kisah nyata. Sepasang suami istri yang saling mencintai telah berusia tua, ketika si istri jatuh sakit dan dinyatakan meninggal. Si suami berkeras istrinya belum meninggal, namun para anak dan cucu membawa si suami pergi dan menguburkan istrinya.

Walaupun memprotes keras, si suami yang sudah tua tak mampu berbuat apa-apa. Malam itu, si suami terbangun karena bermimpi buruk tentang istrinya yang masih hidup menjerit-jerit di dalam peti dan dengan sekuat tenaga mencoba mencakari petinya.

Mimpi buruk itu berlanjut setiap malam. Karena kasihan, keluarganya setuju menggali makam sang istri. Ketika tutup peti dibuka, terlihat mayat si istri, dengan mata melotot, kukunya terluka dan dipenuhi darah kering, di di tutup peti ada bekas-bekas goresan dan cakaran.

0 comments:

Post a Comment

Blog Archive