An urban legend, urban myth, urban tale, or contemporary legend, is a form of modern folklore consisting of stories usually believed by their tellers to be true. As with all folklore and mythology, the designation suggests nothing about the story's truth or falsehood, but merely that it is in circulation, exhibits variation over time, and carries some significance that motivates the community in preserving and propagating it.

Haunted Karak Highway

| Wednesday, February 9, 2011 | |
 Ada beberapa cerita mengenai hantu di tol Karak dan semua cerita hampir menyerupai sebagai berikut :
Ada sepasang kekasih yang pulang larut malam, di tengah tol mobilnya tiba-tiba berhenti. Si laki-laki turun mengecek kondisi mobil, namun tidak menemui kerusakan apapun pada mobilnya. Akhirnya si laki-laki berencana mencari bantuan di sekitar tempat tersebut dan menyuruh si perempuan tunggu di mobil dan mengunci semua mobil. Dan mengingatkan perempuan tidak untuk membukakan pintu mobil bagi siapapun atau mendengar apapun.

Selang beberapa jam, si laki-laki tak kunjung datang. Si perempuan semakin resah, dan dia mendegar suara tap-tap-tap di atas mobilnya. Dia ingin skali keluar mencari pacarnya tersebut tapi dia mengingat pesannya untuk tidak meninggalkan mobil. Akhirnya di pagi harinya, sebuah mobil polisi mendekat dan meminta si wanita untuk turun dari mobil dan berjalan menuju ke mobil polisi dengan tidak melihat ke belakang atau atas. setiba di mobil polisi, si wanita menoleh ke belakang. Yang didapat adalah kepala pacarnya sudah tergantung di atas pohon, tapi dimana bagian tubuhnya ??

Ternyata, crita ini tidak terjadi di Malaysia saja. Pernah terjadi di Kansas pada tahun 1964.

0 comments:

Post a Comment